Kalkulator Jualan Komik Lengkap

Alat lengkap untuk perhitungan jualan komik independen termasuk logistik dan perencanaan

Input Data Komik

Masukkan jumlah halaman komik (tanpa cover)
Komik berwarna dikalikan dengan 1500 per halaman, hitam putih dengan 750
Pilih ukuran standar atau kustom
Jumlah eksemplar yang akan dicetak
Jika dikosongkan, akan menggunakan harga jual ideal

Asumsi dan Batasan Kalkulator:

1. Kalkulator ini mengasumsikan buku komik dicetak dengan kertas bookpaper 75 gsm dan sampul softcover.

2. Perhitungan harga cetak:

  - Untuk jumlah cetak ≥200: reduksi harga satuan per 100 eksemplar di atas 200 dengan persentase yang bervariasi tergantung jumlah.

  - Untuk jumlah cetak <200: adiksi harga 20% setiap 50 buku kurang dari 200 (maksimal 70%).

3. Kalkulasi ini masih sangat sederhana, butuh pengembangan lebih lanjut dan belum mencakup banyak faktor yang mempengaruhi harga lainnya.

Hasil Perhitungan Lengkap

Harga Jual Ideal Minimal
Rp 90.000
Harga jual ideal untuk komik dengan spesifikasi di samping
Jumlah halaman (120) × 750 = Rp 90.000
Ketebalan Komik
10 mm
Perkiraan ketebalan komik berdasarkan jumlah halaman
Jumlah halaman (120) ÷ 12 = 10 mm
Metode Pencetakan Offset
Rp 20.000
Biaya cetak per eksemplar untuk jumlah cetak yang dimasukkan
Harga dasar: (120 ÷ 6) × 1.000 = Rp 20.000
Total Reduksi Harga
0%
Reduksi harga berdasarkan jumlah cetak
Tidak ada reduksi untuk cetak 200 eksemplar
Total Biaya Cetak
Rp 4.000.000
Total biaya untuk mencetak semua eksemplar
Rp 20.000 × 200 eksemplar = Rp 4.000.000
Jumlah PO Minimal
45 PO
Jumlah Pre-Order minimal untuk menutup biaya cetak
Rp 4.000.000 ÷ Rp 90.000 = 44,4 → dibulatkan menjadi 45 PO
Potensi Total Penjualan
Rp 13.950.000
Potensi pendapatan jika semua eksemplar terjual setelah PO minimal
(200 - 45) × Rp 90.000 = Rp 13.950.000
Volume Satu Buku
311 cm³
Volume per eksemplar berdasarkan dimensi dan ketebalan
14.8cm × 21cm × 0.1cm = 311 cm³
Jumlah Box Dibutuhkan
2 box
Box ukuran 40×50×20cm (40.000 cm³) untuk semua eksemplar
(311 cm³ × 200) ÷ 40.000 cm³ = 1.6 → dibulatkan 2
Estimasi Ruang Penyimpanan
0.16 m²
Luas lantai yang dibutuhkan (asumsi tumpukan 1m tinggi)
2 box × 0.2m × 0.4m = 0.16 m²
Estimasi Durasi Pengerjaan
5-9 hari kerja
Durasi cetak berdasarkan jumlah eksemplar
200 eks: 3-7 hari + 0 tambahan = 3-7 hari

Contoh Reduksi Harga Berdasarkan Jumlah Cetak:

  • 800 eksemplar: Reduksi 45% (6 × 7.5%)
  • 900 eksemplar: Reduksi 50% (45% + 5%)
  • 1000 eksemplar: Reduksi 55% (45% + 5% + 5%)
  • 1100 eksemplar: Reduksi 57.5% (55% + 2.5%)
  • 1200 eksemplar: Reduksi 60% (57.5% + 2.5%)
  • 1300 eksemplar: Reduksi 61.25% (60% + 1.25%)

Catatan: Reduksi maksimal 70%